Tembuku, 8 Oktober 2023
Telah dilaksanakan sosialisasi pemberdaayaan masyarakat oleh Perbekel Tembuku, I Ketut Mudiarsa. Sosialisasi ini dilaksanakan di Balai Banjar Kedui, yang dimana kegiatan ini menyasar ke kelompok tani ternak yang ada di Banjar Kedui.
Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua Bumdes Mertha Sari Makmur Desa Tembuku, Pengurus Kelompok serta beberapa tokoh masyarakat.