Tembuku, 22/08/2023
Ujian akhir KKN tematik universitas Ganesha di Desa Tembuku telah dilaksanakan dengan lancar dengan dihadiri oleh Perbekel Tembuku, para dosen penguji, dan para mahasiswa KKN tematik universitas Ganesha di Desa Tembuku.
Dalam ujian tersebut di awali dengan pemaparan hasil kegiatan yang dilakukan oleh para mahasiswa KKN tematik universitas Ganesha di Desa Tembuku, setelah pemaparan diadakan lah sesi pertanya yg di ajukan oleh tim penguji .