Tembuku,28-7-2022
Pelayanan Vaksin Dosis 1,2 & Boster di Desa Tembuku hari ke-2 bertempat di Balai Banjar Adat Penida Kaja Tembuku Bangli.
Kegiatan dilaksanakan oleh Puskesmas I Tembuku bekerjasama dengan BINDA Bali yang diketuai oleh M Ansori dan didampingi oleh Kelian Banjar Dinas Penida Kaja, Bendesa Adat Penida Kelod, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Tembuku serta dibantu oleh KKN PPM XXV Desa Tembuku.
Capaian Vaksin pada kegiatan ini sebanyak 121 orang yang terdiri dari:
Vaksin I : 4 orang Astra Zeneca ( 1 Lansia & 3 orang masyarakat umum)
Vaksin II : 3 orang Astra Zeneca ( 2 Lansia & 1 masyarakat umum)
Vaksin III : 114 orang Astra Zeneca ( 27 Lansia & 87 masyarakat umum).
Selain dilaksanakan di Balai Banjar Adat Penida Kaja, pelayanan Vaksinasi juga dilakukan secara door to door.
#ayovaksin
#Indonesiasehat
# Indonesiahebat