Tembuku, 28 Agustus 2021
Perayaan hari Saraswati di Desa Tembuku di masa pandemi ini diadakan dengan sederhana.
Prokes Covid-19 tetap diterapkan dengan disiplin untuk tetap menjaga kesehatan dan mencegah penularan Covid-19.
Perayaan kali ini tidak seperti biasa di tahun-tahun sebelumnya dimana kami selalu makan dan menikmati sesajen bersama-sama setelah selesai melakukan Yadnya namun tetap Hidmat dan seru dan rasa syukur.
Selamat hari Raya Saraswati semoga kita selalu diberi bekal ilmu pengetahuan untuk menjadikan kita semua lebih baik dan lebih bijak dalam segala hal.